Sering kita temui pada kebiasaan komputer yang kita gunakan sering mengalami RESTART ulang. Banyak faktor yang mempengaruhi komputer sering restart. Nah sangat-sangat mengganggu kan apabila kita sedang enak-enaknya berkutak dengan komputer kita, entah itu sedang melakukan perkerjaan ataupun sekedar bermain game dan tiba-tiba beepp.....(Komputer restart sendiri)
Ini beberapa faktor penyebab komputer sering restart:
- PS ( Power Supply) tidak sesuai dengan daya yang dibutuhkan oleh MB
- RAM yang kita gunakan mengalami kerusakan
- HDD ada yang bad sektor
- VGA card sudah eror.
- PROSESOR kepanasan
Dari beberapa faktor komputer sering restart yang ada , mungkin untuk faktor 1 sampai 4 kita susah untuk menyiasatinya. Nah tapi untuk faktor komputer sering restart yang terakhir saya ada beberapa Tips yang bisa saya berikan. Biasanya kalau masalah prosesor kepanasan yang menyebabkan komputer sering restart adalah fan prosesor tidak berputar dengan baik dan pasta prosesornya sudah mulai kering.
Untuk pasta, ini yang biasa kita akali, hehehehehehe ^^ !?!??!!!
kalau mau diganti baru dengan beli pasta prosesor mahal, apalagi cuman digunain sedikit saja. Nah kalau gitu beli saja pasta yang harga 10rbuan, kalau masih terlalu mahal beli yang pasta untuk transistor.Kalau masih terlalu mahal juga ( dasar kere) kasih saja pasta gigi ( merknya terserah, untuk tips ini sudah aq coba di kompi kantor jadi aman dilakukan)
January 31, 2011 at 6:27 PM
mantab gan.....